PCA for Image Compression

PCA atau principal component analysis adalah suatu metode statistik yang dapat digunakan untuk mengurangi dimensi data. Nah...kali ini, saya dan teman2 saya satu tim dalam mata kuliah Kecerdasan Komputasional semester 6 telah membuat suatu program yang digunakan untuk kompresi citra dengan menggunakan PCA SVD (Singular Value Decomposition).

Berikut sedikit ulasan programnya..... ^^
Program dibangun dengan tools MATLAB versi R2008a.

Fitur :
- dapat menghasilkan citra dengan ukuran lebih kecil dan tentu saja dengan detail citra yang lebih kecil dari aslinya
- citra yang dihasilkan dapat berupa citra grayscale maupun RGB



Gambar di atas merupakan screenshot program kami.
Bagi yang berminat dengan source codenya, silahkan download melalui link berikut:
http://downloads.ziddu.com/download/24319369/ImageCompression.zip.html

3 comments on "PCA for Image Compression"

  1. bagus.. menarik
    http://osharedoc.blogspot.com

    ReplyDelete
  2. mksh mba buat sourcenya..
    :)

    ReplyDelete
  3. boleh mnta source codenya matlab image compression ?......

    ReplyDelete